Article Detail

Mengapa ya di sekolah ada peraturannya?

Mengapa ya di sekolah ada peraturannya? 

Harus memakai seragam sesuai jadwal, sepatu harus warna hitam, baju harus dimasukkan, tidak boleh terlambat masuk sekolah, dan masih banyak lagi?

Hari ini anak-anak kelas 2 belajar tentang peraturan, peraturan tidak hanya ada di sekolah tetapi di rumah, ditempat umum, atau bahkan ketika bermain juga ada peraturannya.

Apa kalian pernah melanggar aturan di sekolah?

Apa akibatnya kalau melanggar aturan di sekolah?

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment