Article Detail
Kegiatan MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) Hari Kedua
Mengawali awal tahun pelajaran ada kegiatan MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) di SD Santo Carolus. Hari ini kelas 6 belajar mengenal lingkungan sekolah melalui permainan estafet bola. Setiap kelas dibagi menjadi beberapa kelompok untuk bertanding. Melalui permainan ini anak-anak belajar bekerja sama dalam kelompok. Mereka belajar bagaimana menjadi sebuah tim yang solid untuk memenangkan pertandingan. Sungguh sangat seru permainan ini. Anak anak sangat senang. Sambil bermain mereka juga belajar salah satu nilai Tarakanita yaitu daya juang.
Terus semangat anak-anak berkompetisi berjuang bersama menjadi tim yang solid.
Sukses selalu
Ayo bergabung di sekolah SD St Carolus, pasti sangat menyenangkan
Comments
-
there are no comments yet
Leave a comment