Article Detail
AKM Literasi Kelas 4
SALAM TARAKANITA !!!
One Heart, One Spirit, Tarakanita Yes
Kamis, 11 Mei 2022 dari Kelas 4 SD Santo Carolus
Kegiatan kita hari ini adalah AKM
20 soal online Literasi membuat kelas 4 cukup menguras pikiran dan tenaga, Challenge Time!
Sudah tahu belum, sih, apa itu Asesmen Kompetensi Minimum?
Yap, AKM adalah penilaian kemampuan yang sangat mendasar yang dibutuhkan oleh semua pelajar untuk bisa mengembangkan diri dan berkontribusi positif ke masyarakat.
AKM adalah salah satu konsep baru dalam pendidikan Indonesia. AKM juga salah satu bagian dari kebijakan Merdeka Belajar yang kini diusung oleh Kemendikbud.
“Emang kenapa, sih, kok ada AKM segala? Tujuannya apa, ya?”
Penilaian yang diperlukan oleh semua murid untuk mampu mengembangkan kapasitas diri dan berpartisipasi positif pada masyarakat . AKM yang diukur adalah kompetensi siswa pada literasi dan numerasi, karakter siswa, dan gambaran lingkungan belajar.
Comments
-
there are no comments yet
Leave a comment